LATIHAN UJIAN FISIKA  2011/2012   BESERTA PEMBAHASANNYA.
SUB TEMA:  " BESARAN, SATUAN, DAN PENGUKURAN"
UNTUK : SMP/MTs 
KELAS 9



Berilah tanda silang (X) pada huruf a, b, c, atau di depan jawaban yang paling benar!
1.Berikut ini yang merupakan kelompok besaran turunan adalah......
  a. Massa, berat, gaya
  b. Berat, gaya, tekanan
  c. Waktu, suhu, kecepatan
  d. Tinggi, volume, luas
2.Satuan berikut ini yang merupakan kelompok Satuan International (SI) adalah.....
  a. Kaki, mil/jam, liter
  b. Pon, inchi, cc
  c. Newton , m/s, kg/m³
  d. Kwintal , yard, knot



Bila anda menginginkan soal dan pembahasan ini silahkan DOWNLOAD (gratis/free)
Caranya : klik link di bawah ini:

    http://www.ziddu.com/download/17141665/BESARANSATUANDANPENGUKURAN.ppt.html





SELAMAT BELAJAR SEMOGA BERHASIL
edit post

Comments

0 Response to 'lATIHAN UJIAN NASIONAL SMP/MTs 2011/2012 + FISIKA + "BESARAN, SATUAN DAN PENGUKURAN" KELAS 9 + INOVASI'

Posting Komentar