SOAL DAN PEMBAHASAN
"GETARAN, GELOMBANG DAN OPTIKA"
F I S I K A
KELAS 9
SMP/MTs


TEORI SINGKAT

Periode getaran dilambangkan dengan T.
  Untuk mengukur periode getaran digunakan persamaan sebagai berikut.
          t
  T = -----
          n
  Keterangan:
  T = periode getaran (sekon)
  t = waktu yang diperlukan (sekon)
  n = jumlah getaran
Jumlah getaran setiap satu detik disebut sebagai frekuensi.
  Frekuensi getaran dilambangkan dengan f, dirumuskan:
          n
  f = -----
          t
  Keterangan:
  f = frekuensi getaran (Hertz)
  n = jumlah getaran
  t = waktu (sekon)
Bila anda menginginkan soal dan pembahasan ini selengkapnya silahkan DOWNLOAD (free)
caranya : klik atau "copy pasta" link di bawah ini : 
http://www.ziddu.com/download/17401719/GetaranGelombangdanOptika.ppt.html


SELAMAT BELAJAR, SEMOGA BERHASIL
edit post

Comments

0 Response to 'SOAL DAN PEMBAHASAN " GETARAN, GELOMBANG, DAN OPTIKA" FISIKA SMP/MTs KELAS IX + INOVASI'

Posting Komentar